Gatot Cs Temui Hidayat Nur Wahid di DPR, Singgung Kasus UAS
Jakarta, CNN Indonesia — Ketua Presidium Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) Gatot Nurmantyo menemui Wakil Ketua MPR sekaligus politikus PKS Hidayat Nur Wahid di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (31/5). Gatot yang…