• May 4, 2024 5:23 pm

Month: February 2022

  • Home
  • Dua terduga teroris Bekasi jadi penadah kendaraan bermotor curian

Dua terduga teroris Bekasi jadi penadah kendaraan bermotor curian

Kabupaten Bekasi (ANTARA) – Dua terduga teroris di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, menjadi penadah barang curian setelah aparat Kepolisian Sektor Tarumajaya mengembangkan kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang melibatkan dua pelaku…

Gus Najih: Masyarakat agar lebih selektif memilih pesantren

Jakarta (ANTARA) – Praktisi pesantren yang juga Sekretaris Badan Penanggulangan Ekstremisme dan Terorisme Majelis Ulama Indonesia (BPET MUI) M Najih Arromadloni (Gus Najih) mengatakan masyarakat harus waspada dan selektif dalam…

3 Jenderal NII Ditangkap, RK Berharap Ada Efek Jera

Bandung, CNN Indonesia — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil merespons penangkapan tiga petinggi organisasi terlarang Negara Islam Indonesia (NII). Ia berharap peristiwa tersebut menjadi pelajaran bagi semua pihak agar tidak main-main…

Rekat ajak publik tak salah artikan pernyataan Kasad soal Tuhan

Jakarta (ANTARA) – Rekat Indonesia Raya mengajak masyarakat Indonesia tidak salah artikan pernyataan Kepala Staf TNI Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dudung Abdurachman soal Tuhan. Menurut Ketua Rekat Indonesia Raya…

Anggota DPR: Komisi III tunggu dokumen ratifikasi Indonesia-Singapura

Jakarta (ANTARA) – Anggota Komisi III DPR RI Jazilul Fawaid atau Gus Jazil mengatakan Komisi III DPR masih menunggu dokumen ratifikasi perjanjian ekstradisi antara Indonesia dan Singapura. “Sampai saat ini…

PBB prihatin dengan korban sipil dalam serangan AS terhadap ISIS

New York (ANTARA) – Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Antonio Guterres pada Kamis (3/2) menyatakan keprihatinannya atas jatuhnya korban sipil dalam serangan Amerika Serikat (AS) yang menewaskan pemimpin ISIS Abu…

BNPT Minta Maaf, MUI Singgung Kebijakan Terkesan Islamofobia

Jakarta, CNN Indonesia — Wakil Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Anwar Abbas berharap tak ada kebijakan dari pemerintah yang merugikan pihak lain dan terkesan menjurus ke arah Islamofobia. Hal itu…

Kemarin Inpres baru JKN hingga kasus harian COVID-19 mencapai 27.197

Jakarta (ANTARA) – Sejumlah berita humaniora kemarin, Kamis (3/2), mendapat banyak perhatian pembaca mulai dari Instruksi Presiden terbaru tentang Optimalisasi Pelaksanaan Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) hingga kasus harian COVID-19…

Kepala BNPT Klarifikasi soal 198 Pesantren Terafiliasi Teroris

Jakarta, CNN Indonesia — Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Boy Rafli Amar meminta maaf atas polemik 198 pondok pesantren (ponpes) yang diduga terafiliasi jaringan terorisme. “Saya selaku Kepala BNPT menyampaikan…

Pesantren secara historis berjasa perkuat bangsa lewat pendidikan

Jakarta (ANTARA) – Wakil Direktur Pasca Sarjana Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar Dr H Andi Aderus Lc MA mengungkapkan bahwa sejatinya secara historis pesantren telah memberikan andil besar kepada…