• April 30, 2024 11:17 am

Media Highlight

Media Highlight Radicalism Studies

  • Home
  • Pemerintah Harus Evaluasi Kebijakan Tangani Papua

Pemerintah Harus Evaluasi Kebijakan Tangani Papua

PEMERINTAH diminta untuk melakukan evaluasi total terhadap kebijakan dan pendekatan keamanan di Papua. Pendekatan yang berfokus kepada peningkatan sistem pengamanan bagi petugas keamanan dan warga sipil serta upaya melemahkan kekuatan…

Pendanaan Terorisme di Luar Perbankan Sulit Diawasi PPATK 

PENELITI intelijen dan terorisme Beni Sukadis menilai kinerja PPATK dalam mengawasi transaksi atau pendanaan terorisme sudah baik. Selama ini, pelaporan-pelaporan selalu ditindaklanjuti dengan cepat.  Hanya saja, satu hal yang harus…

Densus 88 Tangkap 22 Warga Sulteng Diduga Simpatisan MIT

TIM Densus 88 Antiteror Mabes Polri menangkap 22 orang yang diduga pendukung kelompok sipil bersenjata Mujahidin Indonesia Timur (MIT) di Poso dan Tojo Unauna, Sulawesi Tengah. Saat ini puluhan orang…

Waspadai Jaringan Terorisme, Masyarakat Diminta Bijak Salurkan Sumbangan

DETASEMEN Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri meminta masyarakat waspada dalam menyumbangkan uang ke organisasi atau kelompok tak dikenal.  Hal itu disampaikan seusai penangkapan mahasiswa Universitas Brawijaya, Malang, IA yang berperan…

Ini Sepak Terjang Abdul Qadir Baraja di Khilafatul Muslimin

PENGAMAT terorisme Zakki Mubarak membeberkan sepak terjang Abdul Qadir Hasan Baraja di Khilafatul Muslimin. Abdul Qadir disebut sosok jihadis yang sangat kukuh dengan ideologinya. “Ia sejak dahulu mengimpikan berdirinya kekhilafahan…

Polisi Sebut ASN Hingga Dokter Jadi Warga Khilafatul Muslimin

POLDA Metro Jaya mengungkap fakta terkait organisasi masyarakat Khilafatul Muslimin yang memiliki ideologi bertentangan dengan Pancasila dan UUD 1945. Direktur Kriminal Umum Polda Metro Jaya Kombes Hengki Haryadi mengatakan berdasarkan…

Kapolri Tekankan Sinergitas TNI-Polri Harga Mati Demi Wujudkan Indonesia Emas 2045

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menjadi salah satu pembicara di kegiatan Apel Komandan Satuan (Dansat) TNI AD di Akademi Militer, Magelang, Jawa Tengah, Kamis (23/6). Sigit memaparkan soal optimalisasi sinergitas…

Selewengkan Dana Umat, ACT Harus Diberi Efek Jera

SANKSI terhadap Aksi Cepat Tanggap (ACT) tak cukup hanya pembekuan rekening, tapi juga tindakan lain untuk memberikan efek jera.  Anggota Komisi VIII DPR MF Nurhuda Y menduga ada penyelewengan dana…

Densus 88 Tangkap Delapan Terduga Terosis Di Aceh

DETASEMEN Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri menangkap delapan orang terduga teroris di Provinsi Aceh. Hal itu dikatakan Kepala Divisi Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo di Mabes Polri, Jumat (22/7). “Info…

Syarat Modal Minimum Lembaga Keuangan Mikro Dinaikkan

OTORITAS Jasa Keuangan (OJK) melalui POJK 10/POJK.05/2021 tentang Perizinan Usaha dan Kelembagaan Lembaga Keuangan Mikro, akan mengatur ulang syarat perizinan baru lembaga keuangan mikro (LKM) terkait permodalan minimum. Kepala Departemen…