Zelensky Tantang PBB, Bertindak Atas Invasi Rusia Atau Bubarkan Diri
PRESIDEN Ukraina Volodymyr Zelensky menantang PBB untuk bertindak segera atau membuarkan diri akal berpidato, Selasa (5/4), sembari menunjukkan gambar jenazah, termasuk anak-anak, yang disebutnya sebagai korban kekejian pasukan Rusia. Menyebut…
Dewan Keamanan PBB Desak Diakhirinya Kekerasan di Myanmar
DEWAN Keamanan PBB menyatakan keprihatinan mendalam atas meningkatnya kekerasan di seluruh wilayah Myanmar. Dalam sebuah pernyataan. yang disetujui 15 anggotanya, badan tersebut menyerukan diakhirinya segera pertempuran dan meminta militer menahan…
PBB: Setengah dari Pengemudi WFP yang Ditahan di Ethiopia Sudah Dibebaskan
SETENGAH dari pengemudi Program Pangan Dunia (WFP) yang ditangkap pekan lalu di utara Ethiopia yang dilanda konflik telah dibebaskan. “Saya dapat mengatakan 10 anggota staf PBB yang kami katakan ditahan…
PBB: 1.000 Orang Ditangkap Sejak Keadaan Darurat di Ethiopia
PBB menyuarakan peringatan, pada Selasa (16/11), atas lonjakan penangkapan di Ethiopia sejak negara itu memberlakukan keadaan darurat pada 2 November 2021. Badan Hak Asasi Manusia (HAM) PBB mengatakan sebagian besar…
PBB Minta Israel Setop Pembongkaran Rumah dan Pengusiran Warga Palestina
PERSERIKATAN Bangsa-Bangsa pada Rabu (16/2) meminta Israel menghentikan pembongkaran rumah-rumah dan pengusiran paksa warga Palestina, termasuk di lingkungan Sheikh Jarrah di Jerusalem Timur. Dilansir dari kantor berita Palestina Wafa, Juru…
PBB Sebut Tentara Myanmar Lakukan Kejahatan Perang
MILITER Myanmar telah terlibat dalam pelanggaran hak asasi manusia yang sistematis, banyak yang merupakan kejahatan perang dan kejahatan terhadap kemanusiaan. Hal itu disampaikan PBB dalam laporan hak asasi manusia komprehensif…